Claudhe Wap
Translate This Page

Cara membuat Textarea copy paste
(Post : 23 Juny 2012)
Textarea atau kolom tempat untuk copy paste, merupakan suatu fungsi yang sangat penting bagi para Wapper dan juga para Blogger. Dimana textarea ini biasa digunakan baik itu hanya sekedar untuk dijadikan tempat penyimpanan script, atau juga digunakan untuk keperluan postingan.

Pada postingan kali ini, saya ingin berbagi dengan sobat tentang cara membuat Textarea copy paste......

Caranya mudah sobat. Copy aja script yang ada dibawah ini, lalu tempelkan ditempat yang sobat mau...



untuk cols dan rows, bisa sobat sesuaikan ukurannya.

catatan :
Yang harus diperhatikan dalam penulisan kode diatas adalah, ketika sobat akan memasukan script kedalam kode textarea, dimana script tidak bisa ditulis dengan kode HTML seperti biasanya. Jadi sobat harus mengganti fungsi HTML dalam script tersebut dengan karakter khusus.

Ganti kodenya seperti ini :

< menjadi &lt;
> menjadi &gt;


Sobat cukup mengganti kode pembuka < dan kode penutup > pada script yang akan di taruh diantara kode textarea...Ok

Semoga bermanfaat.



HomeGuestbook
« Back
Forward »
U-ON
Today : 1 Guest
Total : 1686 / Guest
Created by Claudio Senduk™
Manado - Indonesia
XtGem Forum catalog